Runimas.com — Bacaan doa ayat seribu dinar arab latin dan artinya. Kita mengenal bahwa Dinar merupakan nama mata uang dari negara Kuwait, sampai saat ini, dinar memiliki kurs paling tinggi dibanding mata uang lain dari seluruh dunia.
Meski tidak ada hubungannya antara mata uang dengan keutamaan dari ayat seribu dinar (1000), namun ada hal menarik yang sama konteksnya bahwa ayat ini merupakan ayat yang secara khusus digunakan untuk memohon kelancaran rezeki yang berlimpah dan halal.
Banyak yang beranggapan bahwa ayat seribu dinar merupakan doa yang tidak baik. Namun aslinya, ayat 1000 dinar merupakan teks ayat-ayat yang terkandung di dalam Al-Quran. Bisa juga diamalkan bersamaan dengan doa minta rezeki yang lancar.
Pengertian Ayat Seribu Dinar
Ayat seribu dinar adalah ayat kedua dan ketiga dari surat At-Thalaq yang terdapat dalam alquran. Disebut sebagai ayat yang dikhususkan untuk memohon kelimpahan rezeki karena pada dasarnya ayat tersebut memang membahas tentang Allah yang maha kuasa, maha murah rezeki.
Pada ayat tersebut apabila diterjemahkan kita juga akan mengetahui bahwa isi atau makna yang terkandung di dalamnya memang secara gamblang merupakan permohonan doa kepada Allah SWT tentang memberi rizki, tawaqal dan keikhlasan terhadap masa depan.
Keutamaan dan Khasiat Ayat Seribu Dinar
Ibnu Katsir melalui tafsirnya menyebutkan bahwa setidaknya ada 5 khasiat atau manfaat yang bisa diterima seseorang apabila mengamalkan ayat seribu dinar secara istiqamah dan rutin. Berikut adalah faedah dan fadhilah dari ayat 1000 dinar.
- Sholawat nabi merupakan salah satu perintah Allah SWT, maka bagi yang membacanya akan dirahmati dan diberkahi langsung oleh-Nya.
- Barang siapa membacanya dengan sungguh-sungguh, maka Allah SWT akan membantunya keluar dari masalah yang tengah dihadapi.
- Bagi yang bertakwa kepada-Nya dengan melafalkan ayat 1000 dinar, maka Allah SWT akan memberinya rezeki yang berlimpah.
- Doa ayat seribu dinar yang dibaca merupakan salah satu penghalang bagi syaitan untuk menghasut kita agar berbuat kejahatan atau dosa.
- Allah SWT merupakan Dzat yang memenuhi segala sesuatu, oleh karena itu hanya Allah SWT-lah yang paling pantas, tempat kita menyembah.
- Berdalil dengan dalil umum yang merusak jimat.
- Untuk mencegah manusia terhasut dengan praktik kebohongan.
Bacaan Doa Ayat Seribu Dinar
Membaca ayat 1000 dinar harus diucapkan dengan sungguh-sungguh, memiliki keteguhan hati yang tinggi dan yang terpenting adalah tidak terpaksa serta hanya untuk mengharap ridha Allah SWT. Karena jika tidak, maka kita tidak akan mendapat mukkadimah dan fadhilah dari ayat seribu dinar.
Berikut adalah lafadz, bacaan, doa ayat seribu dinar dalam bahasa Arab, latin dan artinya atau terjemahan Indonesia.
وَمَنْ يَتَّقِ اللَّهَ يَجْعَلْ لَهُ مَخْرَجًا (2) وَيَرْزُقْهُ مِنْ حَيْثُ لَا يَحْتَسِبُ وَمَنْ يَتَوَكَّلْ عَلَى اللَّهِ فَهُوَ حَسْبُهُ إِنَّ اللَّهَ بَالِغُ أَمْرِهِ قَدْ جَعَلَ اللَّهُ لِكُلِّ شَيْءٍ قَدْرًا (3)
Artinya:
“Barangsiapa bertakwa kepada Allah niscaya Dia akan mengadakan baginya jalan keluar. Dan memberinya rezki dari arah yang tiada disangka-sangkanya. Dan barangsiapa yang bertawakkal kepada Allah niscaya Allah akan mencukupkan (keperluan)nya. Sesungguhnya Allah melaksanakan urusan yang (dikehendaki)-Nya. Sesungguhnya Allah telah mengadakan ketentuan bagi tiap-tiap sesuatu.” (QS. Ath Tholaq: 2-3).
Cara Mengamalkan Ayat Seribu Dinar
Banyak cara untuk mengamalkan ayat seribu dinar agar bisa mendapat keistimewaan dan khasiatnya. Secara khusus, melalui berbagai sumber akhirnya ditemukan informasi bahwa ada kelompok tertentu yang mengamalkan ayat seribu dinar dengan membacanya.
- Membaca surat Al-Fatihah sebanyak 1000 kali pada malam pertama masing-masing pada awal bulan.
- Membaca surat Al-Maidah Al-Maidah ayat 114.
- Membaca surat At-Thoriq ayat seribu dinar sebanyak 21 kali.
- Membaca nama Allah SWT, asmaul husna.
Selain itu, ada pula yang mengamalkan ayat seribu dinar dengan mendahuluinya dengan membaca deretan doa-doa dan ayat-ayat berikut terlebih dahulu.
- Membaca surat At-Thalaq ayat 2-3 (1000 dinar) sebanyak 1000 kali secara berturut-turut.
- Malfalkan dzikirnya secara rutin terus menerus sampai apa yang kita inginkan telah dikabulkan oleh Allah SWT.
Kesimpulan
Itulah penjelasan tentang ayat seribu dinar (1000 dinar), bunyi, tulisan, waktu yang cocok untuk membaca ayat seribu dinar, kisah nyata, mp3, sejarah. Ayat 1000 dinar bisa dilantunkan dengan merdu dan suara yang indah.
Baca: